Translate Google

Rabu, 06 Juni 2012

EA SPORTS RILIS TRAILER FIFA 13, PEMAIN BISA MENGUMPAT PADA WASIT


EA SPORTS RILIS TRAILER FIFA 13, PEMAIN BISA MENGUMPAT PADA WASIT

06 June 2012  -   Video  -  95 kali dibaca
Awal pekan ini EA Sports merilis detail FIFA 13, edisi terbaru dari game sepakbola yang akan menyedot berjam-jam waktu produktif dalam hidup anda.

Salah satu fitur terbaru dari FIFA 13 adalah kemampuan wasit yang bisa mengetahui ketika ada pemain yang berteriak atau mengumpat padanya, dan bisa berakibat hukuman.
Direktur EA Sports Andrew Wilson mengenalkan fitur baru di atas pada konferensi pers demo game ini. EA Sports juga merilis video “laga perdana” dari FIFA 13 ini. Berikut videonya…

Dan ini adalah video yang lain tentang fitur-fitur baru FIFA 13.

0 komentar:

Posting Komentar